Rabu, 27 Maret 2013

Belajar mudah dengan TeamViewer (TV)

Post oleh : Unknown | Rilis : 21.36 | Series :


Mungkin sudah banyak yang tau apa itu TV, tapi cuma buat berbagi aja bagi yang belum tau ^_^

Team Viewer ?
Team Viewer atau yang sering disebut TV adalah suatu software yang memungkinkan kita untuk mengontrol aktivitas PC/Laptop orang lain, maksudnya kita bisa melihat/melakukan aktivitas kita di komputer lain.
Sebagai contoh,
Kita ingin mengajarkan sebuah tekhnik kepada teman kita, kita tak perlu jelasin panjang lebar cara caranya, cukup dengan software ini, kalian bisa menggerakan komputer teman anda langsung dari komputer anda sendiri :D. jadi teman anda tinggal menyaksikan saja tutorial yang anda berikan langsung :D
Nah, bagi yang berminat kalian bisa download Software ini disini

google+

linkedin